Rakor TPID "Perkembangan Harga Beras Medium dan Pangan Lainnya” - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuantan Singingi

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuantan Singingi Berkomitmen " NO GRATIFIKASI " Demi Mewujudkan Pemerintahan Yang Bersih dan Bebas KKN

Hari Kerja Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Kuantan Singingi pada Hari Senin-Kamis (08.00 - 15.30) dan Jum'at (08.30-16.00)

Bantu pelayanan kami menjadi lebih baik dengan mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD 2024) BPS Kabupaten Kuantan Singingi pada link ini.

Rakor TPID "Perkembangan Harga Beras Medium dan Pangan Lainnya”

Rakor TPID "Perkembangan Harga Beras Medium dan Pangan Lainnya”

3 September 2024 | Kegiatan Statistik Lainnya


KUANSING – 3 September 2024 bertempat di ruang rapat Sekda Kabupaten Kuantan Singingi  dengan suasana damai Tim BPS Kabupaten Kuantan Singingi, menghadiri Rapat Koordinasi (Rakor) Tim Pengendalian Inflasi Daerah (TPID) Kabupaten Kuantan Singingi bersama Kementerian Dalam Negeri, dengan isu perkembangan harga tingkat nasional ”Beras Medium Tidak Aman” yang menjadi perhatian utama.


Dalam Rakor dibahas mengenai harga sembako seperti beras medium, minyak goreng,cabe dan daging ayam, yang harganya masih tinggi sehingga mendorong produksi  bahan pangan pokok. Staf ahli kantor kepresidenan berujar, “untuk menjawab tantangan harga beras medium agar membantu produsen  dengan cara bekerjasama dengan importir."


Hasil Rakor TPID menekankan pentingnya pengawasan ketat terhadap peredaran bahan pangan pokok dan memastikan bahwa produk yang beredar tersedia serta aman untuk dikonsumsi oleh seluruh masyarakat.

 

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuantan Singingi (Statistics of Kuantan Singingi Regency)Jl. Roesdi S.Abrus No.12 Teluk Kuantan RIAU

Telp (62-760) 21190 Faks (62-760) 21190

Mailbox : bps1401@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik