Pengawasan Pendataan Survei Angkatan Kerja Nasional Februari 2025 - Berita - Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuantan Singingi

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuantan Singingi Berkomitmen " NO GRATIFIKASI " Demi Mewujudkan Pemerintahan Yang Bersih dan Bebas KKN

Hari Kerja Pelayanan Statistik Terpadu BPS Kabupaten Kuantan Singingi pada Hari Senin-Kamis (08.00 - 15.30) dan Jum'at (08.30-16.00)

Bantu pelayanan kami menjadi lebih baik dengan mengisi Survei Kebutuhan Data (SKD 2024) BPS Kabupaten Kuantan Singingi pada link ini.

Pengawasan Pendataan Survei Angkatan Kerja Nasional Februari 2025

Pengawasan Pendataan Survei Angkatan Kerja Nasional Februari 2025

12 Februari 2025 | Kegiatan Statistik


Badan Pusat Statistik (BPS) saat ini tengah melakukan pengawasan selama proses pendataan Sakernas Februari 2025. Tujuannya adalah untuk memastikan bahwa data yang dikumpulkan benar-benar akurat dan relevan, sehingga dapat menjadi dasar perencanaan pembangunan yang lebih efektif.


Pelaksanaan pendataan lapangan berlangsung dari tanggal 8 hingga 28 Februari 2025. Dalam kegiatan ini, petugas pendataan lapangan (PCL) bekerja sama dengan petugas lapangan (PML) untuk mengunjungi setiap rumah tangga di blok sampel yang telah ditentukan. Kehadiran PML dalam mendampingi PCL sangat penting guna mengatasi berbagai kendala yang mungkin muncul di lapangan. Dengan kolaborasi ini, diharapkan hasil pendataan dapat mencerminkan kondisi riil di masyarakat.

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik Kabupaten Kuantan Singingi (Statistics of Kuantan Singingi Regency)Jl. Roesdi S.Abrus No.12 Teluk Kuantan RIAU

Telp (62-760) 21190 Faks (62-760) 21190

Mailbox : bps1401@bps.go.id

logo_footer

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik